Cerita Gue!

Cerita Gue!

Program Cerita Gue! mengajak pemirsa untuk mengenal lebih dekat para tokoh pejuang hidup dari seluruh kalangan melalui monolog inspiratif dari mereka. Berbagai tokoh mulai dari publik figur, anggota komunitas, hingga pekerja kelas menengah hadir untuk membagikan kisah jatuh bangun, suka duka, masa lalu dan kini, serta harapan mendalam mereka untuk pemirsa dan masyarakat luas.

Jangan lupa saksikan episode baru Cerita Gue!Setiap Jumat Pukul 20:30 di saluran PSJ TV dan YouTube PSJ TV!